Indonesia Produksi Daging Babi Sebanyak 323.670 Ton pada 2021

Jumlah produksi daging babi di Indonesia mencapai 323.670 ton pada 2021. Jumlah ini lebih tinggi 15,21% dibandingkan pada tahun sebelumnya yang sebesar 280.938 ton.

Alif Karnadi

May 12, 2022 - 6:30 AM

Indonesia Produksi Daging Babi Sebanyak 323.670 Ton pada 2021

Sebagai negara dengan mayoritas muslim, tak banyak orang Indonesia yang mengonsumsi daging

Data Terkait

Terpopuler