Konsumsi Jagung AS Paling Besar di Dunia pada 2022/2023

Berdasarkan data USDA, Amerika Serikat menjadi negara dengan konsumsi jagung terbesar di dunia pada 2022/2023. Konsumsi jagung di Negeri Paman Sam mencapai 303,67 juta metrik ton pada periode tersebut.

Monavia Ayu Rizaty

Jun 13, 2023 - 5:15 AM

Konsumsi Jagung AS Paling Besar di Dunia pada 2022/2023
Data Terkait

Terpopuler