Angkutan Lebaran Pelni Tambah Pelabuhan Singgah

BALIKPAPAN — PT Pelayaran Nasional Indonesia melakukan penambahan pelabuhan singgah dan penambahan ruas untuk 19 unit kapal guna mengantisipasi lonjakan penumpang pada angkutan Lebaran 2017.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 20/06/2017

Data

BALIKPAPAN — PT Pelayaran Nasional Indonesia melakukan penambahan pelabuhan singgah dan penambahan ruas untuk 19 unit kapal guna mengantisipasi lonjakan penumpang pada angkutan Lebaran 2017.

Direktur Utama PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) Elfien Goentoro mengatakan penambahan pelabuhan singgah dan penambahan rute menjadi solusi untuk mengatasi terbatasnya armada seiring dengan tingginya permintaan setiap Lebaran.

“Kita sudah persiapkan jauh-jauh hari, memang ada beberapa kapal kita reroute,” tuturnya kepada Bisnis, Sabtu (17/6).

Pada tahun ini, Pelni mengoperasikan 26 kapal nusantara dan 46 kapal perintis. Untuk kapal nusantara, dia menyatakan sebanyak 19 unit kapal dilakukan rerouting dan deviasi guna mengantisipasi lonjakan penumpang.

...

Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 01/02/2025