Angkutan Sewa Khusus : Saat para Sopir Daring Sebatas Mitra

Seperti tak puas mengungkapkan aspirasi pada mimbar-mimbar demonstrasi di jalanan 2 tahun ini, pengemudi taksi dan ojek dalam jaringan menumpahkan keluh kesah di ruang terbuka lain.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 26/12/2018

Data

Seperti tak puas mengungkapkan aspirasi pada mimbar-mimbar demonstrasi di jalanan 2 tahun ini, pengemudi taksi dan ojek dalam jaringan menumpahkan keluh kesah di ruang terbuka lain.

Sri Mas Sari [email protected] 

Memanfaatkan wadah diskusi yang ada, di kantor Komite Penghapusan Bensin Bertimbal (KPBB), sejumlah pengemudi angkutan sewa khusus --lazim disebut taksi daring— dan ojek online (ojol) menumpahkan unek-unek mereka selama bergabung dalam transportasi daring.

Di kantor yang menempati salah satu pojok lantai 12 Gedung Sarinah itu, pertengahan pekan lalu hasil survei terhadap kesejahteraan pengemudi angkutan daring yang dilakukan oleh Institut Studi Transportasi (Instran) diekspos.

Dendi, pengemudi taksi daring, tidak sedikitpun menampik hasil survei yang menunjukkan penurunan pendapatan yang dialami pengemudi dibandingkan den...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 04/06/2024