Bahan Baku Pakan : Kuota Impor Jagung Dibebaskan

JAKARTA – Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian memberikan kebebasan bagi Perum Bulog untuk mengimpor jagung tanpa dibatasi kuota hingga pertengahan Maret 2019 demi menjaga stabilitas harga bahan baku pakan itu.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 30/01/2019

Data

JAKARTA – Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian memberikan kebebasan bagi Perum Bulog untuk mengimpor jagung tanpa dibatasi kuota hingga pertengahan Maret 2019 demi menjaga stabilitas harga bahan baku pakan itu.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution menegaskan bahwa impor komoditas tersebut harus sudah masuk ke Tanah Air maksimal pertengahan Maret sebelum tiba musim panen raya jagung pada akhir Maret dan April 2019.

"Kita memberikan plafon terserah Bulog, sesuai kebutuhan. Anda boleh impor tapi ndak boleh masuk lebih dari pertengahan Maret 2019, supaya nanti jangan ada jagung impor dan jagung dalam negeri pas panen tiba," tegas Menko Darmin, Selasa (29/1) petang.

Pasalnya, tambah Darmin, harga jagung di pasaran saat ini yang masih di kisaran Rp6.000/kg dinilai masih terpaut jauh dari pada harga refrensi jagung yang ditetapkan p...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 13/05/2024