Bandara Purbalingga : BJBS Segera Konstruksi Fisik

SEMARANG — Manajemen Angkasa Pura II optimistis pembangunan fisik Bandara Jenderal Besar Soedirman (BJBS) Purbalingga dapat dilakukan segera pada Januari 2019.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 27/12/2018

Data

SEMARANG — Manajemen Angkasa Pura II optimistis pembangunan fisik Bandara Jenderal Besar Soedirman (BJBS) Purbalingga dapat dilakukan segera pada Januari 2019.

Optimisme tersebut diungkapkan Ketua Tim Rencana Kerjasama Pengelolaan dan Pengembangan Bandara Wilayah PT Angkasa Pura II (Persero), Deni Krisnowibowo.

Deni yang memimpin Tim Angkasa Pura II bersama jajaran direksi Angkasa Pura II, dan Agus Haryadi, Corporate Secretary and Legal Angkasa Pura II dalam kunjungannya ke Purbalingga.

Tim diterima oleh Plt Bupati Dyah Hayuning Pratiwi yang didampingi oleh Sekretaris Daerah, para Asisten dan beberapa pejabat terkait.

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Purbalingga Sridadi mengatakan bahwa pembangunan fisik BJBS akan ditandai dengan pembangunan kantor proyek.

Sementara itu, untuk kegiatan lainnya akan berjalan paralel, dan akhir Februa...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 03/06/2024