Surat Pembaca : Cara Sederhana Atasi Banjir

Meskipun saat ini masih musim kemarau, pada saatnya musim hujan akan datang juga. Banjir selalu menghantui warga ketika musim tersebut sudah tiba.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 27/07/2019

Data

Tidak selamanya solusi terhadap permasalahan memerlukan cara yang rumit, mahal dan menguras tenaga maupun pikiran.

Misalnya saja solusi untuk mengatasi banjir.

Meskipun saat ini masih musim kemarau, pada saatnya musim hujan akan datang juga. Banjir selalu menghantui warga ketika musim tersebut sudah tiba.

Kalau tidak salah pada pekan lalu, Bapak Samuel Petrus berbagi kisah di ruang ini mengenai salah satu solusi dalam mengatasi banjir dengan cara yang sederhana tapi tepat sasaran. Sumber ulasannya adalah pemberitaan di Bisnis.com mengenai penerapan ground tank.

Meskipun penerapannya dilaksanakan di Kota Tangerang oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, tidak ada salahnya konsep serupa juga diimplementasikan di wilayah lain yang mempunyai problem serupa, yaitu rawan banjir.

Tak beda dengan Bapak Samuel, saya juga baru mengetahui konsep ground tank te...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 06/02/2024