Dana Subsidi Disiapkan dari PMN

JAKARTA — Pemerintah masih berupaya untuk memberikan subsidi penyambungan listrik baru untuk daya 450 volt ampere pada tahun.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 19/12/2018

Data

JAKARTA — Pemerintah masih berupaya untuk memberikan subsidi penyambungan listrik baru untuk daya 450 volt ampere pada tahun.

Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Andy N. Sommeng mengatakan bahwa pelaksanaan program tersebut memang terkendala oleh ketersediaan dana.

Beberapa opsi tengah dikaji termasuk salah satunya pendanaan melalui penyertaan modal negara (PMN) PT Perusahaan Listrik Negara (Persero).

Opsi tersebut diambil lantaran usulan Kementerian ESDM untuk menambahkan subsidi sambung listrik sebesar Rp1,2 triliun dalam Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja dan Negara (RAPBN) 2019 ditolak oleh Kementerian Keuangan.

Kementerian Keuangan beralasan bahwa subsidi tersebut akan menimbulkan jenis subsidi baru.

“PLN menginginkan [subsidi penyambungan listrik baru pada 2019] tetap ada. Mesti l...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 07/06/2024