Industri Ramah Lingkungan : Produk Semen Menghijau

Para pabrikan secara bertahap akan mengurangi produksi semen jenis Ordinary Portland Cement atau OPC, sekaligus meningkatkan produk hijau atau yang lebih ramah lingkungan.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 30/07/2019

Data

Para pabrikan secara bertahap akan mengurangi produksi semen jenis Ordinary Portland Cement atau OPC, sekaligus meningkatkan produk hijau atau yang lebih ramah lingkungan.

Andi M. Arief & Annisa S Rini [email protected] 

Berdasarkan data Aso- siasi Semen Indonesia (ASI), produk semen dibedakan menjadi dua, yakni OPC, serta Portland Composite Cement (PCC) dan Portland Pozzoland Cement (PPC). Berbeda dengan semen OPC, semen PCC dan PPC mencampurkan sebagian bahan aditif saat proses produksi, seperti limestone, pozzolan, dan fly ash.

Penambahan ini akan mengurangi dapat menurunkan rasio clinker, yang sekaligus akan menurunkan produksi karbon diaoksida (CO2). Sepanjang tahun lalu, industri semen telah memproduksi 45,9 juta ton CO2 dalam proses produksi semen.

Ketua Umum Asoasi Semen Indonesia (ASI) Widodo Santoso menyatakan bahwa semen OP...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 05/02/2024