Keamanan Internet : Orang Tua Tenang, Anak Tetap Nyaman

Orang tua perlu benar-benar merasa yakin bahwa anak-anak mereka benar-benar aman dari beberapa ancaman selama berselancar di internet, mulai dari bahaya orang asing hingga cyberbullying.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 19/10/2019

Data

Orang tua perlu benar-benar merasa yakin bahwa anak-anak mereka benar-benar aman dari beberapa ancaman selama berselancar di internet, mulai dari bahaya orang asing hingga cyberbullying.

 

Survei global terbaru dari Kas- persky terkait dengan keaman- an anak dalam menggunakan internet mengungkapkan beberapa orang tua lebih suka berada di zona aman daripada mempercayai penilaian anak mereka.

Penelitian tersebut menunjukkan meskipun sebanyak 67% orang tua setidaknya setuju bahwa anak-anak mereka memiliki kesadaran penuh akan risiko daring, sekitar setengahnya tetap memiliki kewaspadaan yang didukung dengan menggunakan berbagai alat dan praktik untuk menjaga anak-anak mereka tetap aman saat menggunakan internet.

Adapun, anak-anak berusia antara 7 dan 12 tahun dikatakan mengakses banyak layanan digital yang sama dengan orang tuanya, seperti situs web streaming...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 24/11/2023