Kendaraan Multiguna : Pasar MPV Premium Terus Melaju

JAKARTA — Pasar kendaraan multiguna premium terus mencatatkan pertumbuhan penjualan berkat kehadiran model baru yang lebih terjangkau. Selama 11 bulan pertama tahun ini, segmen kendaraan multiguna premium tumbuh hampir 65% ketimbang periode yang sama 2017.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 27/12/2018

Data

JAKARTA — Pasar kendaraan multiguna premium terus mencatatkan pertumbuhan penjualan berkat kehadiran model baru yang lebih terjangkau. Selama 11 bulan pertama tahun ini, segmen kendaraan multiguna premium tumbuh hampir 65% ketimbang periode yang sama 2017.

Thomas Mola [email protected] 

Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) mencatat total pengiriman multipurpose vehicle (MPV) premium ke diler (wholesales) selama periode Januari—November 2018 sebanyak 11.495 unit, sementara pada periode yang sama tahun lalu sebanyak 6.969 unit.

Sedikitnya terdapat tujuh merek dengan 11 model kendaraan meramaikan pasar MPV premium Tanah Air seperti Toyota, Nissan, Mazda, Hyundai, Honda dan Chevrolet. Mitsubishi menjadi salah satu pemain yang lebih dahulu mundur dari persaingan segmen ini dengan tidak lagi menjual Delica sejak s...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 03/06/2024