Kisruh Kontrak Pelabuhan : Pebisnis Desak Ada Dialog

JAKARTA — Pebisnis logistik menyarankan perlu ada dialog intensif antara manajemen dan Serikat Pekerja PT Jakarta International Container Terminal menyusul berulangnya aksi demonstrasi pekerja di terminal peti kemas internasional itu.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 18/12/2018

Data

JAKARTA — Pebisnis logistik menyarankan perlu ada dialog intensif antara manajemen dan Serikat Pekerja PT Jakarta International Container Terminal menyusul berulangnya aksi demonstrasi pekerja di terminal peti kemas internasional itu.

Ketua Umum Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Yukki N. Hanafi mengatakan, saran itu mengingat persoalan di tubuh PT Jakarta International Container Terminal (JICT) telah menjadi perhatian publik.

“Ini menjadi perhatian publik oleh karena itu menjadi tugas dari direksi Pelindo II maupun Hutchison untuk segera menyelesaikannya,” paparnya, Senin (17/12).

Yukki yang juga menjabat Chairman Asean Federation of Forwarders Association (AFFA) prihatin dengan terus berulangnya aksi demonstrasi para pekerja di JICT.

Dia berharap supaya aksi demonstrasi pekerja itu tidak mengganggu operasional pelabuhan kontain...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 08/06/2024