Liburan Natal & Tahun Baru : Mengincar Panen Pariwisata

JAKARTA — Sektor pariwisata & hospitality pada momentum libur Natal dan Tahun Baru kali ini tetap tumbuh meski tidak sepesat tahun-tahun sebelumnya karena terkena imbas bencana alam. Sementara itu, Kawasan Ekonomi Khusus Tanjung Lesung akan tetap dikembangkan kendati terdampak musibah tsunami.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 26/12/2018

Data

JAKARTA — Sektor pariwisata & hospitality pada momentum libur Natal dan Tahun Baru kali ini tetap tumbuh meski tidak sepesat tahun-tahun sebelumnya karena terkena imbas bencana alam. Sementara itu, Kawasan Ekonomi Khusus Tanjung Lesung akan tetap dikembangkan kendati terdampak musibah tsunami.

Yanita Petriella & Finna U. Ulfah [email protected] 

Ketua Umum Association of The Indonesian Tours and Travel Agencies (Asita) Asnawi Bahar mengatakan kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) pada liburan Natal dan Tahun Baru meningkat tipis dibandingkan dengan tahun lalu.

“Peningkatan wisman natal dan tahun baru tahun ini hanya sekitar 1% atau 2% atau sekitar 50.000 kunjungan dari tahun lalu,” ujarnya kepada Bisnis, Selasa (25/12).

Dia menuturkan rentetan bencana alam, zero dollar tour dan musibah kecelakaan pesawat, yang...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 05/06/2024