LRT Jabodebek : kankah Sesepi LRT Palembang?

Warga Jabodetabek pasti merasakan tidak nikmatnya tiap kali bepergian karena harus menghadapi kemacetan, apalagi di saat jam sibuk.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 21/02/2019

Data

Warga Jabodetabek pasti merasakan tidak nikmatnya tiap kali bepergian karena harus menghadapi kemacetan, apalagi di saat jam sibuk.

Krizia Putri Kinanti [email protected] 

Bagaimana tidak? untuk pergerakan orang saja, ter- dapat selisih 3 juta orang pada siang hari yang berada di Jakarta daripa- da malam hari. Tentunya pergerakan orang itu masuk dari kota penyangga seperti Bekasi, Tangerang, Depok dan Bogor. Akibatnya, tiap hari terdapat ratusan ribu kendaraan yang keluar masuk Jakarta.

Apabila diperinci, menurut laporan PT Adhi Karya (Persero) Tbk., ada sekitar 571.000 kendaraan dari Bekasi, 425.000 kendaraan dari Depok dan Bogor serta 432.000 kendaraan dari Tangerang yang masuk ke Jakarta setiap harinya. Bagaimana dengan angkutan massal? Menurut data PT Kereta Commu ter Indonesia (KCI), rata-rata jumlah penumpang kereta listrik pada hari...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 01/05/2024