Mobil Listrik : Bisnis SPLU Agar Terbuka untuk Umum

Bisnis, JAKARTA — Bisnis stasiun pengisian listrik umum atau SPLU diharapkan terbuka untuk umum sehingga lebih banyak pelaku usaha terlibat.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 19/07/2019

Data

Bisnis, JAKARTA — Bisnis stasiun pengisian listrik umum atau SPLU diharapkan terbuka untuk umum sehingga lebih banyak pelaku usaha terlibat.

Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan, era mobil listrik adalah sebuah keniscayaan yang akan segera dimasuki industri otomotif nasional. Untuk itu para dealer, distributor maupun masyarakat umum diharapkan dapat mengakses bisnis ini sehingga membuka lapangan pekerjaan.

“Tentu harus dealernya atau distributornya punya perlengkapan itu [stasiun pengisian listrik umum/SPLU].

Tapi itu bisa menjadi publik dan usaha juga seperti pom pom bensin,” kata Jusuf Kalla dalam pembukaan GIASS 2019 di ICE BSD Tangerang, Kamis (18/7).

Menurutnya, saat ini pemerintah tengah menyusun regulasi kendaraan listrik. Dari aturan ini nanti akan diputuskan model bisnis yang menarik minat masyarakat menggunakan kendaraan listrik, se...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 10/02/2024