Peer To Peer Lending : Menjajal Pasar Student Loan

Tak seperti di negara maju, student loan atau pinjaman mahasiswa di Indonesia masih belum populer. Ketersediaan pembiayaan pendidikan oleh lembaga keuangan konvensional masih jauh dari kebutuhan.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 29/01/2019

Data

Tak seperti di negara maju, student loan atau pinjaman mahasiswa di Indonesia masih belum populer. Ketersediaan pembiayaan pendidikan oleh lembaga keuangan konvensional masih jauh dari kebutuhan.

Nindya Aldila [email protected] 

Namun, hal itu dilirik oleh penyelenggara teknologi fi sial atau tekfi sebagai segmen nan- n pasar baru. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), angka partisipasi sekolah pada 2018 pada kategori umur 19-23 tahun masih sekitar 27,92%.

Rendahnya persentase itu tak pelak antara lain karena faktor biaya. Biaya pendidikan yang tinggi menjadi hambatan bagi masyarakat, terutama dari kalangan menengah ke bawah, untuk melanjutkan sekolah ke tingkat perguruan tinggi.

Riset kecil yang dilakukan oleh PT Asuransi Jiwasraya (Persero) menunjukkan angka yang fantastis. Kenaikan biaya pendidikan mencapai 15% per tahun....

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 15/05/2024