Surat Pembaca : Pelebaran Jalan Akses Tol Desari

Membangun jalan tol adalah satu hal, dan pelebaran jalan arteri di sekitarnya adalah hal lain. Ambil contoh proyek jalan tol Depok—Antasari (Desari).

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 05/10/2019

Data

Membangun jalan tol adalah satu hal, dan pelebaran jalan arteri di sekitarnya adalah hal lain. Ambil contoh proyek jalan tol Depok—Antasari (Desari).

Ruas Cilandak sampai dengan Brigif sudah dibuka, bahkan secara terbatas sudah berlanjut sampai dengan Rawajati. Cukup membantu kelancaran untuk mencapai kawasan pusat kota, meskipun untuk mencapai pintu masuk tol di Brigif harus berjibaku dengan kemacetan di persimpangan Gandul (Cinere).

Ada kabar bahwa jalan arteri dari simpang tersebut menuju pintu masuk tol di Brigif akan dilebarkan dari saat ini hanya dua lajur. Ruas jalannya tidak terlalu panjang tapi memang menjadi akses utama untuk masuk tol Desari.

Namun, soal pelebaran jalan di Brigif belum ada kabar lagi, padahal pengguna jalan tol itu terlihat makin banyak.

Kelancaran di area akses utama seperti Brigif dan nantinya di sekitar Rawajati sangat penti...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 30/11/2023