Pemilihan Presiden 2019 : Pergeseran Pemilih Tak Signifikan

JAKARTA — Tingkat kemantapan pemilh terhadap pasangan calon presiden dan calon wakil presiden peserta Pemilihan Presiden 2019 kecil kemungkinan terjadi pergeseran.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 08/02/2019

Data

JAKARTA — Tingkat kemantapan pemilh terhadap pasangan calon presiden dan calon wakil presiden peserta Pemilihan Presiden 2019 kecil kemungkinan terjadi pergeseran.

Aziz Rahardyan & John A. Oktaveri [email protected] 

Dari data sejumlah lembaga survei, kemantapan pemilih mencapai 70%.

Berdasarkan hasil jajak pendapat yang dilakukan Populi Center, Kamis (7/2), pemilih yang sudah menyatakan kemantapan pilihannya mencapai 77,8% berdasarkan data survei pada Januari 2019. Angka itu naik dibandingkan dengan posisi Desember 2018 yang tercatat 73%.

Satu sisi, jumlah pemilih yang menyatakan pilihannya masih mungkin berubah berdasarkan survei Januari 2019 sebesar 8,2% atau lebih rendah dibandingkan dengan data survei pada periode Desember 2018 yang tercatat 10,5%.

Tingkat kemantapan pemilih dari riset Populi Center tak jauh berbeda d...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 08/05/2024