Pengembangan Kendaraan Elektrik:Konsumsi Listrik Belum Menyengat

JAKARTA — Peningkatan konsumsi listrik secara signifikan diproyeksikan belum akan terjadi dalam waktu dekat, karena penggunaan kendaraan listrik di dalam negeri belum masif.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 18/02/2019

Data

JAKARTA — Peningkatan konsumsi listrik secara signifikan diproyeksikan belum akan terjadi dalam waktu dekat, karena penggunaan kendaraan listrik di dalam negeri belum masif.

Anitana W. Puspa [email protected] 

Konsumsi listrik akan naik signifikan ketika penggunaan kendaraan elektrik sudah mulai masif. PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) berencana untuk memberikan diskon tarif listrik pada waktu tertentu, terutama pada saat beban rendah, yaitu pukul 24.00—06.00 waktu setempat, untuk mendorong masyarakat menggunakan kendaraan listrik.

Melalui pemberian diskon tarif listrik itu, biaya pengisian daya kendaraan listrik akan lebih murah. Selain diskon tarif, PLN juga berencana memberikan diskon biaya penaikan daya listrik rumah tangga.

Pasalnya, daya listrik rumah tangga perlu dinaikkan agar mampu untuk mengisi baterai ken...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 02/05/2024