Presiden Jokowi: Optimalkan Pemanfaatan SDM & Konten Lokal

Bisnis, JAKARTA — Presiden Joko Widodo menekankan agar proyek Blok Masela yang menelan investasi sekitar US$42 miliar hingga 2055 dapat memaksimalkan sumber daya manusia dan konten lokal.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 17/07/2019

Data

Bisnis, JAKARTA — Presiden Joko Widodo menekankan agar proyek Blok Masela yang menelan investasi sekitar US$42 miliar hingga 2055 dapat memaksimalkan sumber daya manusia dan konten lokal.

Hal itu disampaikan Presiden Joko Widodo saat bertemu CEO Inpex Corporation Takayuki Ueda di Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (16/7).

Dalam pertemuan itu, Menteri ESDM Ignasius Jonan memberikan dokumen rencana pengembangan (plan of development/PoD) Lapangan Abadi, Blok Masela yang telah disetujui Pemerintah Indonesia disaksikan oleh Presiden Jokowi.

Kepala SKK Migas Dwi Soetjipto yang ikut dalam pertemuan itu mengungkapkan bahwa Presiden memberikan beberapa pesan terkait dengan pengembangan wilayah kerja migas lepas pantai tersebut.

Jokowi meminta agar Inpex mematuhi seluruh isi dari PoD yang telah disepakati. Kepala Negara meminta agar dalam pengembangan salah satu ...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 12/02/2024