Penyaluran Kredit Investasi : Luar Jawa Mulai Melaju

Bisnis, JAKARTA — Penyaluran kredit investasi perbankan di luar Pulau Jawa menunjukkan tren penguatan, dengan tingkat pertumbuhan mencapai dua digit hingga Mei tahun ini.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 01/08/2019

Data

Bisnis, JAKARTA — Penyaluran kredit investasi perbankan di luar Pulau Jawa menunjukkan tren penguatan, dengan tingkat pertumbuhan mencapai dua digit hingga Mei tahun ini.

Muhammad Khadafi & M. Richard [email protected] 

Kendati demikian, secara komposisi Pulau Jawa masih mendominasi penyerapan jenis kredit dengan tenor jangka panjang tersebut.

Berdasarkan data OJK, kredit investasi di luar wilayah Jawa tumbuh 11,9% secara tahunan (year-on-year/y-o-y) per Mei 2019 atau menjadi Rp300,73 triliun. Angka tersebut jauh lebih tinggi dibandingkan dengan capaian bulan yang sama tahun lalu, 0,9% y-o-y menjadi Rp268,8 triliun.

Kalimantan Tengah dan sejumlah provinsi di wilayah timur Indonesia mencatat pertumbuhan kredit investasi lebih dari 20% secara tahunan. Di bagian barat, tiga provinsi di Sumatra, yakni Aceh, Bangka Belitung, dan Beng...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 05/02/2024