Pertumbuhan Laba : 2 Bank Syariah Bidik Dua Digit

Bisnis, JAKARTA — PT Bank BCA Syariah dan PT BNI Syariah optimistis mampu meraih pertumbuhan laba dobel digit pada tahun ini.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 27/07/2019

Data

Bisnis, JAKARTA — PT Bank BCA Syariah dan PT BNI Syariah optimistis mampu meraih pertumbuhan laba dobel digit pada tahun ini.

M. Richard [email protected] 

Adapun, PT Bank BCA Syariah menargetkan bisa menggenjot laba hingga 10% pada semester kedua tahun ini. Perseroan akan memanfaatkan tambahan modal sekitar Rp1 triliun untuk mempercepat penyaluran pembiayaan tahun ini.

Direktur BCA Syariah Rickyadi Widjaja menuturkan bahwa perseroan sudah mendapat kepastian tentang penambahan modal dari perusahaan induk, PT Bank Central Asia Tbk.

BCA akan merealisasikan penambahan modal sebesar Rp1 triliun atau naik dari rencana awal Rp800 miliar pada kuartal ketiga tahun ini.

“Semester pertama memang sedikit ada tekanan, tetapi semester kedua tahun ini pasti kami genjot. Kami ada tambahan modal untuk menaikkan kinerja dan menggenjot la...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 06/02/2024