Portfolio Watch : Proyek LRT Dorong Saham ADHI ke Rp3.000?

Seolah tidak mau ketinggalan dengan emiten kontraktor pelat merah lainnya pada awal tahun ini, pergerakan saham PT Adhi Karya (Persero) Tbk. juga bergerak positif. Seberapa jauh sentimen progres dan pemba yaran pekerjaan light rail transit mampu mendorong laju saham emiten bersandi ADHI tersebut? Berdasarkan data Bloomberg, saham ADHI ditutup menguat 40 poin atau 2,45% ke level Rp1,675. Sepanjang tahun berja lan 2019, harga saham menguat 5,68%.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 07/02/2019

Data

Seolah tidak mau ketinggalan dengan emiten kontraktor pelat merah lainnya pada awal tahun ini, pergerakan saham PT Adhi Karya (Persero) Tbk. juga bergerak positif. Seberapa jauh sentimen progres dan pemba yaran pekerjaan light rail transit mampu mendorong laju saham emiten bersandi ADHI tersebut? Berdasarkan data Bloomberg, saham ADHI ditutup menguat 40 poin atau 2,45% ke level Rp1,675. Sepanjang tahun berja lan 2019, harga saham menguat 5,68%.

Akhir pekan lalu, manajemen ADHI menyebut tengah menga jukan pembayaran ketiga untuk progres pengerjaan light rail tran sit (LRT) Jakarta, Bogor, Depok, dan Bekasi (Jabodebek) Tahap I sampai dengan Desember 2018.

Jumlah yang diajukan senilai Rp1,5 triliun.

Adapun, pada akhir tahun lalu, ADHI telah menerima realisasi pembayaran kedua proyek LRT Jabodebek Tahap I senilai Rp2,5 triliun di luar pajak. Dana segar itu diterima dari ...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 09/05/2024