Produksi Per November 2018 : Lifting Migas Capai 95% dari Target

JAKARTA — Produksi siap jual minyak dan gas nasional tercatat 1,91 juta barrel oil equivalent per day (BOEPD) atau mencapai 95% dari target APBN 2018. Di sisi lain, produksi siap jual (lifting) minyak bumi sebesar 762.000 barel per hari (bph), dan gas bumi 1,14 juta BOEPD.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 14/12/2018

Data

JAKARTA — Produksi siap jual minyak dan gas nasional tercatat 1,91 juta barrel oil equivalent per day (BOEPD) atau mencapai 95% dari target APBN 2018. Di sisi lain, produksi siap jual (lifting) minyak bumi sebesar 762.000 barel per hari (bph), dan gas bumi 1,14 juta BOEPD.

David E. Issetiabudi [email protected] 

Juru Bicara Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) Wisnu Prabawa Taher berharap hingga akhir tahun produksi migas dapat lebih maksimal.

Terkait dengan performa produksi, dia mengatakan bahwa pengaruh kinerja sumur yang baru belum sesuai dengan ekspektasi, ditambah dengan decline rate dari sumur eksis yang semakin besar.

“Ada beberapa kendala operasi dan instrumen namun sudah dapat diatasi. Kemudian ada beberapa program pengembangan yang mundur ke tahun depan,” ...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 10/06/2024