Program Laku Pandai Bank Syariah Mulai Agresif

JAKARTA — Bank syariah mulai bergerak lebih aktif untuk merekrut agen-agen bank dalam program Layanan Keuangan Tanpa Kantor dalam rangka keuangan Inklusif (Laku Pandai) PT Bank BRI Syariah menargetkan jumlah agen Laku Pandai yang dimiliki perseroan bisa meningkat dua kali lipat pada tahun ini.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 03/07/2017

Data

JAKARTA — Bank syariah mulai bergerak lebih aktif untuk merekrut agen-agen bank dalam program Layanan Keuangan Tanpa Kantor dalam rangka keuangan Inklusif (Laku Pandai) PT Bank BRI Syariah menargetkan jumlah agen Laku Pandai yang dimiliki perseroan bisa meningkat dua kali lipat pada tahun ini.

Direktur Utama BRI Syariah Moch. Hadi Santoso mengatakan, saat ini jumlah agen Laku Pandai milik BRI Syariah sedikitnya 430 agen.

“Dengan asumsi bertambah dua kali lipat setidaknya pada akhir tahun bisa mencapai 800 agen,” tuturnya, belum lama ini.

PT Bank BTPN Syariah juga telah meluncurkan program serupa guna mendongkrak penghimpunan dana pihak ketiga (DPK).

Direktur Utama BTPN Syariah Harry A.S. Sukadis menyatakan, Laku Pandai milik perseroan diranc...

Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 31/01/2025