Darmin Tegaskan Insentif Pajak Penyedia Vokasi

MALANG — Menko Perekonomian Darmin Nasution kembali menegaskan komitmen pemerintah memberi insentif pengurangan pajak bagi industri yang terlibat dalam program vokasi dan pelatihan SDM ketenagakerjaan.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 14/12/2018

Data

MALANG — Menko Perekonomian Darmin Nasution kembali menegaskan komitmen pemerintah memberi insentif pengurangan pajak bagi industri yang terlibat dalam program vokasi dan pelatihan SDM ketenagakerjaan.

Dia mengatakan bentuk insentif pengurangan pajak dihitung biaya yang dikeluarkan perusahaan yang terlibat dalam program vokasi dan pelatihan SDM ketenagakerjaan.

“Jika biaya yang dikeluarkan perusahaan untuk mendukung program vokasi dan pelatihan misalnya 100%, maka pemerintah akan mengganti 200% yang dihitung dari pengurangan pajak,” katanya saat mengunjungi SMKN 4 di Malang, Kamis (13/12).

Nantinya, akan dipilih perusahaanperusahaan yang diharapkan bisa mendukung program vokasi dan pelatihan SDAM yang andal. Perusahaan-perusahaan yang dipilih itu disesuaikan dengan tren ekonomi yang berkembang saat ini, bukan perusahaan yang akan tersaingi di era ek...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 11/06/2024