Proyeksi Januari 2019 : Tarif Kargo Udara Dorong Inflasi

JAKARTA — Bank Indonesia menyatakan adanya pengaruh kenaikan tarif kargo pesawat hingga 20%—50% terhadap laju inflasi pada awal tahun ini.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 28/01/2019

Data

JAKARTA — Bank Indonesia menyatakan adanya pengaruh kenaikan tarif kargo pesawat hingga 20%—50% terhadap laju inflasi pada awal tahun ini.

Hadijah Alaydrus hadijah.alaydrus 

Deputi Gubenur Bank Indonesia Dody Budi Waluyo melihat bahwa inflasi yang mencapai 0,50% pada minggu ketiga Januari 2019 dipicu juga oleh kenaikan tarif kargo pesawat atau Surat Muatan Udara (SMU). Namun demikian, jelasnya, andilnya tidak besar di dalam bobot inflasi.

“Mudah-mudahan masalah tarif ini bisa selesai,” ungkapnya selepas mini konser Pynarello di Museum BI, Sabtu (26/1).

Berdasarkan Survei Pemantauan Harga (SPH) Bank Indonesia (BI) pada minggu ketiga Januari 2019, laju inflasi tercatat cukup tinggi yakni hingga 0,50% (month-to-month/mtm). Namun, BI melihat pergerakan tersebut menurun menjadi 0,48% (mtm). Sementara itu, laju tahunannya...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 15/05/2024