Pusat Perbelanjaan : Dilema Mal Diserbu Ojol

Kemudahan yang dihadirkan oleh layanan ojek online membuat konsumen Indonesia makin rajin berbelanja, terutama makanan dan minuman siap saji. Namun, pengelola pusat perbelanjaan kini juga harus putar otak menghadapi mal yang makin “menghijau.”

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 18/07/2019

Data

Kemudahan yang dihadirkan oleh layanan ojek online membuat konsumen Indonesia makin rajin berbelanja, terutama makanan dan minuman siap saji. Namun, pengelola pusat perbelanjaan kini juga harus putar otak menghadapi mal yang makin “menghijau.”

Yustinus Andri [email protected] 

Pesatnya perkembang- an teknologi yang turut mengubah gaya berbelanja masyarakat, merupakan keniscayaan yang harus dihadapi oleh seluruh kalangan.

Situasi tersebut tak terkecuali dihadapi oleh para pengelola pusat perbelanjaan dan tenan penyewa. Perubahan gaya berbelanja tersebut, berupa maraknya transaksi yang melibatkan jasa ojek daring, dalam hal ini yang disediakan oleh Grab dan Gojek.

Kehadiran para pengemudi ojek daring atau akrab disebut ojek online (ojol), yang mengantar dan menjemput penumpang atau melakukan transaksi jasa penitipan pembel...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 12/02/2024