Rekomendasi 2019 : Pilah-Pilih Saham Emiten BUMN

Menjelang akhir 2018, mayoritas saham emiten pelat merah masih mencetak kinerja negatif secara year-to-date. Saham BUMN mana yang masih direkomendasikan para analis untuk tahun depan?

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 19/12/2018

Data

Menjelang akhir 2018, mayoritas saham emiten pelat merah masih mencetak kinerja negatif secara year-to-date. Saham BUMN mana yang masih direkomendasikan para analis untuk tahun depan?

M. Nurhadi Pratomo [email protected] 

Berdasarkan data yang dihimpun penutupan perdagangan Selasa (18/12), hanya 5 dari 20 saham emiten BUMN yang tercatat di Bisnis hingga Bursa Efek Indonesia mampu membu kukan kinerja positif. Saham PT Bukit Asam Tbk. (PTBA) memimpin pengu atan dengan kenaikan harga 71,95% ytd ke level Rp4.230.

Selain PTBA, saham PT Perusahaan Gas Negara Tbk. (PGAS), PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM), PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. (WIKA), dan PT Semen Indonesia (Persero) Tbk.

(SMRG) juga menghijau sepanjang tahun berjalan 2018. (Lihat grafis) Di sisi lain, 15 saham BUMN justru mendarat di zona merah. Pelemahan harga yang paling dalam di...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 07/06/2024