Menjaring Interaksi Konsumen dengan Strategi Multichannel

Bisnis, JAKARTA — Di tengah persaingan yang terjadi an tarpara pemegang merek bisnis fast moving consumers goods (FMCG), strategi pemasaran digital melalui multichannel me megang peranan penting dalam memenangkan pasar.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 23/04/2019

Data

Bisnis, JAKARTA — Di tengah persaingan yang terjadi an tarpara pemegang merek bisnis fast moving consumers goods (FMCG), strategi pemasaran digital melalui multichannel me megang peranan penting dalam memenangkan pasar.

Hal itulah yang dilakukan oleh Kraft Heinz, perusahaan pemegang merk seperti Kecap ABC, Sambal ABC, dan Kacang Hijau.

Bisnis berkesempatan mewawancarai Head of Marketing SEA The Kraft Heinz Company Dhiren Amin, serta Managing Director VMLY&R Indonesia Mudit Trivedi mengenai konsep pemasaran digital multichannel yang dilakukan perusahaan.

Berikut petikannya:

Bagaimana latar belakang kampanye Kecap ABC sehingga dapat menjangkau banyak audiens?

Dhiren: Kami menemukan fakta bahwa umumnya para istri di Indonesia sangat menghargai nilai kesetaraan.

Saat ini sekitar 60% istri di Indonesia juga bekerja di luar ruma...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 28/03/2024