Swastanisasi Air : DKI Akan Kuasai Pengelolaan Air

JAKARTA — Pemprov DKI Jakarta akan ambil alih pengelolaan air bersih dari PT PAM Lyonnaise Jaya (Palyja) dan PT Aetra Air Jakarta (Aetra) melalui tindakan perdata.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 12/02/2019

Data

JAKARTA — Pemprov DKI Jakarta akan ambil alih pengelolaan air bersih dari PT PAM Lyonnaise Jaya (Palyja) dan PT Aetra Air Jakarta (Aetra) melalui tindakan perdata.

Muhamad Wildan [email protected] 

Langkah tersebut diambil berdasarkan rekomendasi dari Tim Evaluasi Tata Kelola Air yang dalam 6 bulan terakhir melaksanakan kajian yang meliputi aspek hukum dan ekonomi dari pengambilalihan tersebut.

Berdasarkan kajian tim, ada tiga langkah kebijakan yang dapat diambil oleh Pemprov DKI Jakarta, yaitu membiarkan kontrak selesai hingga 2023, pemutusan kontrak kerja sama antara PD PAM Jaya dan pihak swasta terkait, dan yang terakhir adalah pengambilalihan melalui tindakan perdata.

Opsi pertama tidak direkomendasikan oleh tim, karena kinerja swasta dalam penambahan cakupan pelayanan air bersih masih jauh dari target yang ditetapkan dalam kont...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 07/05/2024