Tarif Listrik : Pelanggan PLN Nonsubsidi Dapat Diskon

JAKARTA — PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) memberikan diskon tarif listrik bagi pelanggan golongan rumah tangga mampu, kelompok yang subsidinya telah dicabut sejak 2017.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 16/02/2019

Data

JAKARTA — PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) memberikan diskon tarif listrik bagi pelanggan golongan rumah tangga mampu, kelompok yang subsidinya telah dicabut sejak 2017.

Anitana W. Puspa [email protected] 

PLN mengumumkan akan memberikan insentif berupa diskon kepada pelanggan R-I 900 VA RTM (Rumah Tangga Mampu) mulai 1 Maret 2019 hingga akhir tahun ini.

Perseroan menyebut insentif ini diberikan karena adanya efisiensi pada golongan ini, serta terjadinya penurunan harga minyak dan kurs dolar AS.

Executive Vice President Corporate Communication & CSR PLN I Made Suprateka mengatakan, dengan pemberlakuan insentif ini, pelanggan golongan R-1 900 VA RTM hanya membayar tarif listrik sebesar Rp1.300 per kilowatt hour (kWh) dari tarif normal sebesar Rp1.352 per kWh.

Diskon ini berlaku bagi 21 juta pelanggan listrik R-1 ...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan Artikel
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 03/05/2024