Berdasarkan data We Are Social, ada 556 juta pengguna Twitter di dunia pada Januari 2023. Dari jumlah tersebut, sebanyak 24 juta pengguna Twitter berasal dari Indonesia