Laporan Perkembangan Indeks Harga Perdagangan Besar Januari 2022

Laporan ini berisikan perkembangan indeks harga perdagangan besar pada Januari 2022.

Nur Affifah Al Jannah

Feb 4, 2022 - 11:45 AM

Peraturan

Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan data perkembangan Indeks Harga Perdagangan Besar (IHPB) per Januari 2022 melalu Berita Resmi Statistik yang dirilis pada 2 Februari 2022. Dalam laporan tersebut, IHPB umum nasional sebesar 108,47 pada Januari 2022.

Nilai itu meningkat 0,75% dibandingkan pada Desember 2021 yang sebesar 107,66. Jika dibandingkan pada periode yang sama tahun sebelumnya, IHPB mengalami peningkatan sebesar 3,1%.  

Terdapat tiga sektor yang menjadi kontributor terbesar terhadap IHBP Nasional pada Januari 2022, antara lain:

1.    IHPB sektor pertanian sebesar 102,97 atau meningkat 0,79% (m-to-m)

2.    IHPB sektor pertambangan dan penggalian sebesar 111,07 naik 0,16% (m-to-m)

3.  &nb...

Bagikan Artikel
Terpopuler
Tags
IND

Copyright © 2024 - DataIndonesia.id