Investasi Dana Pensiun RI Naik Jadi Rp349,2 T pada Agustus 2023

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melaporkan, total nilai investasi dana pensiun di Indonesia mencapai Rp349,16 triliun pada Agustus 2023. Jumlah itu naik tipis 0,35% dibandingkan pada bulan sebelumnya yang sebesar Rp347,95 triliun.

Ridhwan Mustajab

Oct 18, 2023 - 3:54 PM

Data

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melaporkan, total nilai investasi dana pensiun di Indonesia mencapai Rp349,16 triliun pada Agustus 2023. Jumlah itu naik tipis 0,35% dibandingkan pada bulan sebelumnya yang sebesar Rp347,95 triliun.

Dibandingkan dengan setahun sebe...

Bagikan Artikel
Terpopuler

Tags

Data Terkait

Copyright © 2023 - DataIndonesia.id