Harga minyak mentah dunia berbalik arah ke zona merah pada perdagangan Kamis (30/12). Penurunan tersebut menghentikan reli harga emas hitam yang telah berlangsung selama sepekan terakhir.
Minyak mengalami koreksi setelah berita datang dari China yang menjadi importir utama dunia. ...