Cuaca Panas & Kering Bisa Ganggu Pasokan, Harga Gandum Menguat
Harga gandum menguat pada perdagangan Selasa (26/9) pagi. Kondisi ini terjadi di tengah kekhawatiran kekeringan yang melanda eksportir utama belahan bumi selatan, Australia dan Argentina, tetapi kenaikannya masih dibatasi oleh pengiriman ekspor besar-besaran dari Rusia.
Sarnita Sadya
Sep 26, 2023 - 10:13 AM
Data
Bagikan Artikel
Terpopuler
Tags
Data Terkait
Copyright © 2023 - DataIndonesia.id