Harga minyak sawit ...
Harga minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) ditutup mayoritas menguat pada akhir perdagangan Jumat (20/10) di bursa berjangka Malaysia. CPO juga membukukan kenaikan mingguan karena data ekspor yang kuat dan kenaikan harga minyak mentah mengimbangi melemahnya minyak substitusi.
Winarni
Oct 23, 2023 - 8:10 AM
Data
Harga minyak sawit ...