Ini 8 Perusahaan Terbesar di Dunia Versi Forbes pada 2023

Menurut Forbes, Apple menjadi perusahaan dengan nilai kapitalisasi pasar terbesar di dunia pada 2023. Perusahaan teknologi yang berpusat di California, Amerika Serikat ini memiliki nilai kapitalisasi pasar mencapai US$2,75 triliun atau Rp40.871,8 triliun pada 2023.

Monavia Ayu Rizaty

Jun 12, 2023 - 4:47 AM

Ini 8 Perusahaan Terbesar di Dunia Versi Forbes pada 2023
Data Terkait

Terpopuler