Data Jumlah Penumpang Pesawat Indonesia 1 Tahun Terakhir hingga Januari 2025
Artikel ini menyajikan data terkait jumlah penumpang pesawat domestik dan internasional di Indonesia selama 1 tahun terakhir hingga Januari 2025. Jumlah penumpang pesawat di Indonesia mencapai 6,85 juta orang pada Januari 2025.