10 Emiten Lakukan Stock Split Sepanjang Januari - September 2022

Sepanjang Januari – September terdapat 10 emiten yang melakukan pemecahan nilai nominal saham atau stock split. PT Siloam International Hospitals Tbk. (SILO) merupakan emiten dengan rasioa pemecahan tersebesar mencapai 1:8. Selain SILO, adapula TPIA, HRUM, MTDL, AKRA, dan lainnya.

Winarni

Oct 14, 2022 - 7:00 AM

10 Emiten Lakukan Stock Split Sepanjang Januari - September 2022

Sepanjang Januari hingga September 2022 terdapat 10 emiten yang tercatat melakukan aksi korporasi pemecahan nilai nominal saham atau stock split. Umumnya, perusahaan melakukan stock split untuk meningkatkan jumlah saham yang beredar atau menurunkan harga per lembar saham agar menjadi lebih murah sehingga transaksinya menjadi lebih ramai kembali.  

Data Terkait

Terpopuler