Indeks Bisnis-27 terdongkrak ke zona hijau dengan penguatan 1,18% pada pekan pertama Juni 2022 dibandingkan tujuh sebelumnya yang berada di level 574,2. Indeks Bisnis-27 juga ditutup menguat 0,45% atau 2,61 poin ke posisi 580,97 pada akhir perdagangan Jumat (3/6) dibandingkan sehari sebelumnya.
Dyah Ayu Kartika
Jun 3, 2022 - 10:44 AM