Provinsi dengan Tingkat Buta Huruf Tertinggi - Terendah per 2022

BPS mencatat, Sulawesi Utara merupakan provinsi dengan penduduk dewasa dengan buta huruf yang paling sedikit, yakni 0,19%. Diikuti DKI Jakarta sebanyak 0,31%. Sementara itu, Papua menjadi provinsi dengan penduduk dewasa dengan buta huruf terbanyak mencapai 18,81% pada 2022.

Sarnita Sadya

May 23, 2023 - 12:43 PM

Data

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, ada 3,65% penduduk berusia dewasa atau 15 tahun ke atas yang mengalami buta huruf di Indonesia pada 2022. Namun demikian angkanya lebih rendah 0,31% poin dibandingkan dengan posisi pada tahun sebelumnya yang sebesar 3,96%.

Jika dilihat berdasarkan wilayahnya, Sulawesi Utara tercatat sebagai provinsi dengan penduduk dewasa dengan buta huruf yang paling...

Bagikan Artikel
Terpopuler
Tags