Kementerian Ketenag...
Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) mencatat, jumlah tenaga kerja asing (TKA) di Indonesia mencapai 111.537 orang pada 2022. Jumlah tersebut melonjak 26,36% dibandingkan pada tahun sebelumnya yang sebanyak 88.271 orang.
Sarnita Sadya
Feb 10, 2023 - 12:06 PM
Data
Kementerian Ketenag...