

Gaikindo meminta pemerintah mempertimbangkan kembali pemberian insentif untuk sektor otomotif, mengingat kondisinya yang melesu pada kuartal I/2024 ini. Artikel ini mengulas isu singkat, rencana regulasi, hingga pandangan berbagai pihak terkait rencana pemberian insentif di sektor otomotif.