Belanja Militer Indonesia Capai Rp133,41 Triliun pada 2022

Berdasarkan data Stockholm International Peace Research Institute (SIPRI), belanja militer Indonesia mencapai Rp133,41 triliun pada 2022. Jumlah tersebut meningkat 5,97% dibandingkan pada tahun sebelumnya yang sebanyak Rp125,89 triliun.

Sarnita Sadya

Jun 19, 2023 - 5:08 AM

Belanja Militer Indonesia Capai Rp133,41 Triliun pada 2022

Kementerian Pertahanan (Kemenhan) yang dipimpin Prabowo Subianto baru saja menyetujui pembelian 12 jet tempur Mirage 20

Data Terkait

Terpopuler