Data Luas Perkebunan Kakao di Indonesia pada 2013-2023
Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), luas perkebunan kakao di Indonesia sebesar 1,41 juta hektare (ha) pada 2023. Jumlah itu turun 0,71% dibandingkan dengan tahun sebelumnya yang mencapai 1,42 juta ha.