Harga Komoditas Karet 'Si Lentur' Kian Terselulur

Dalam waktu kurang dari 60 hari ke depan, atau te- patnya pada pertengahan September mendatang, tiga negara utama produsen karet yang tergabung dalam International Tripartite Rubber Council (ITRC) akan menghelat sebuah pertemuan penting di Bangkok.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 20/07/2017

Data

Dalam waktu kurang dari 60 hari ke depan, atau te- patnya pada pertengahan September mendatang, tiga negara utama produsen karet yang tergabung dalam International Tripartite Rubber Council (ITRC) akan menghelat sebuah pertemuan penting di Bangkok.

Pertemuan ini mungkin bisa dikatakan jauh lebih urgen dibandingkan dengan pertemuan ITRC sebelumnya, karena menyangkut sebuah langkah besar yang bakal ditempuh tiga negara tersebut, di tengah fluktuasi harga karet dunia.

Rencana pertemuan itu sendiri diungkapkan oleh Menteri Perusahaan Perladangan dan Komoditi Malaysia Datuk Seri Mah Siew Keong, sebagaimana dikutip dari New Straits Times.

Teka-teki mengenai langkah yang akan diambil menjadi hal yang menarik. Kabar yang beredar, ketiga negara akan kembali memberlakukan keb...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 26/01/2025