Strategi Perusahaan Bank Mnc Genjot Bisnis Konsumer dan Ritel

JAKARTA – PT Bank MNC Internasional Tbk. menggenjot ekspansi lini bisnis konsumer dan ritel, khususnya kredit pemilikan rumah (KPR) dan kartu kredit, untuk merealisasikan target pertumbuhan total kredit 13% tahun ini.

Arsip Koran

Unit

Diterbitkan pada: 05/08/2017

Data

JAKARTA – PT Bank MNC Internasional Tbk. menggenjot ekspansi lini bisnis konsumer dan ritel, khususnya kredit pemilikan rumah (KPR) dan kartu kredit, untuk merealisasikan target pertumbuhan total kredit 13% tahun ini.

Presiden Direktur Bank MNC Benny Purnomo menjelaskan hingga Juni 2017, perseroan telah menyalurkan KPR senilai Rp1,4 triliun atau tumbuh 27% dari akhir 2016.

Adapun, untuk kartu kredit, perseroan membidik penambahan 200.000 kartu kredit baru hingga akhir tahun ini.

Tercatat hingga Juni 2017, penambahan kartu kredit sudah mencapai 125.000 kartu.

"MNC Bank menargetkan penyaluran kredit tumbuh sekitar 13% year-on-year dengan fokus pada segmen konsumer dan ritel. Sedangkan, penghimpunan dana pihak ketiga [DPK] tumbuh sekitar 10% yang ditekanka...

Akses konten artikel berbayar ini

Nikmati artikel khusus Unit yang telah disusun oleh Tim Data Indonesia dengan visualisasi data yang akurat dan menarik.
Rp 10.000 untuk baca artikel
Bagikan
Terpopuler

Informasi Diunggah

Diunggah oleh : Tim Data Indonesia

Diunggah ulang pada : 21/01/2025